Cara Paling Mudah Tanpa Ribet Screenshoot Halaman Website di PC

Cara Paling Mudah Tanpa Ribet Screenshoot Halaman Website di PC

Cara Paling Mudah Tanpa Ribet Screenshoot Halaman Website di PC - Tools screenshoot sangatlah penting bagi kita yang bergelut dalam dunia blog seperti ini. Dengan bantuan tools screenshoot memudahkan kita untuk mengambil tangkapan gambar apa saja pada sebuah web/blog.

Di luar sana banyak sekali tools screenshoot yang dapat kalian coba dari yang versi gratisan maupun versi berbayar. Saya sendiri lebih memilih tools screenshoot yang free alias gratis karena hasilnya menurut saya sangat bagus dan tidak kalah dengan versi berbayar.

Pada kesempatan yang baik ini saya akan merekomendasikan sebuah tools screenshoot yang biasa saya gunakan untuk keperluan ngeblog saya, tools ini sangat simple dan mudah digunakan tanpa ribet sama sekali. Hanya dengan sekali klik maka kita bisa mengambil screenshoot pada sebuah blog/website, menarik bukan?

Namanya Awesome Screenshoot merupakan salah tools screenshoot yang menurut saya sangat bagus dan bisa diandalkan untuk menunjang kegiatan ngeblog kita.

Untuk menggunakannya kalian harus mendownloadnya terlebih dahulu lewat crome web store lalu cari ekstensi AWESOME SCREENSHOT kurang lebih seperti ini tampilan saat anda ingin mendonwloadnya.

Cara Paling Mudah Tanpa Ribet Screenshoot Halaman Website di PC

Setelah anda mendownloadnya maka anda akan melihat tampilan bar seperti di bawah ini

Cara Paling Mudah Tanpa Ribet Screenshoot Halaman Website di PC

Kita bisa sesuaikan kebutuhan tangkapan layar sesuai keinginan kita misalkan full page atau area tertentu saja yang ingin kita ambil gambarnya lalu hasilnya bisa kita save langsung di pc.

Bagaimana mudah bukan?

Itulah Cara Paling Mudah Tanpa Ribet Screenshoot Halaman Website di PC yang saya gunakan, namun biasanya hasil (size) ukuran gambar dari awesome screenshoot sangat besar untuk itu saya gunakan trik ini Cara Paling Mudah Dan Cepat Mengubah Ukuran Size Pada Gambar.

Selamat mencoba!

Jejak Unik

Kumpulan Informasi Unik Menarik Dari Berbagai Belahan Dunia. www.jejakunik.com

Show comments

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel